Briket Arang

1 comments
Oleh. Ari Wahyono



Apakah Briket  Arang?

Sebagian kita masih awam bukan dengan istilah Briket Arang. Kalau istilah briket kita tentu sedikit lebih familiar. Namun apakah sebenarnya Briket Arang, Briket Arang Kayu, Briket Arang Tempurung Kelapa itu?

Briket adalah bentuk padatan. Jadi sebelum berbentuk padatan tertentu dia berbentuk serbuk atau serpihan. Secara sederhana briket arang adalah arang yang di bentuk melalui sejumlah proses, dan terbuat dari serbuk arang yang di press dengan bentuk akhir tertentu.

Adapun beberapa bentuk yang biasanya ada :
1. Heksa (Segi Enam Memanjang)
2. Stick
3. Kubik
3. Stik Pipa

Keunikan briket arang adalah pada panas yang dihasilkan. Untuk briket dari arang batok kelapa panas bisa mencapai 8800 kkal. Dan 1 kilogram briket arang membutuhkan 5 hingga 6 jam waktu pembakaran. Artinya jika bahan arang kayu mulai sulit di peroleh maka briket arang ini alternatif berikutnya. Dengan sisi kelebihan lebih baik.

Komposisi bahan baku menentukan panas yang dihasilkan oleh Briket Arang. Masing masing jenis briket arang kayu memiliki spesifikasi tersendiri.

Kebutuhan lebih besar di industri biasanya untuk penggunaan pemanasan boiler, pemanas, oven dsb.





1 comment:

  1. I cannot thank lemeridian funding service enough and letting people know how grateful I am for all the assistance that you and your team staff have provided and I look forward to recommending friends and family should they need financial advice or assistance @ 1,9% Rate for Business Loan .Via Contact : . lfdsloans@lemeridianfds.com / lfdsloans@outlook.com. WhatsApp...+ 19893943740. Keep up the great work.
    Thanks, Busarakham.

    ReplyDelete